Sajadah Anak Praktis

Sajadah Anak Praktis – Setiap orang tua pasti ingin memiliki seorang anak yang taat pada agama nya dan berbakti pada keluarganya. Untuk itu, Anda perlu mengajak anak-anak untuk gemar beribadah sejak dini. Ketika anak berusia sekitar 2 sampai 6 tahun ajarkan dia agar rajin beribadah, sesuai keyakinan agama yang dianut masing-masing. Misalnya, anak muslim diajarkan shalat dengan sajadah anak praktis, mengaji Alquran dan berdoa.

Sedangkan anak beragama Kristen, Budha, atau Hindu dapat diajak ke gereja, wihara, dan pura serta beribadah bersama-sama kedua orang tua atau keluarganya. Adakah cara khusus agar anak gemar beribadah? Adanya peran orang tua untuk melakukan cara yang mengasyikkan agar anak tertarik dan mau melakukannya dengan senang hati.

tips-tips mengajak anak untuk semangat dalam melakukan ibadah sholat.

Berikan pengetahuan pada anak mengenai jenis-jenis ibadah yang wajib dilakukannya. Anda dapat menggunakan media seperti buku, alat peraga seperti Sajadah Anak Praktis atau papan tulis yang dapat digambari sendiri oleh buah hati kita.

Banyak buku tentang agama yang bisa ditemukan di toko buku untuk dijadikan rujukan mendongeng. Anda juga bisa membuat semacam sandiwara boneka agar anak tertarik mendengar pengetahuan tersebut. Selain itu anda juga bisa memberikan Sajadah Anak Praktis, aktivitas semacam ini juga bermanfaat untuk melatih daya imajinasi.

Bagi orang tua yang beragama Islam, penting mengajari anaknya salat sejak usia muda dengan membiasakannya. Apabila sudah bisa mengikuti gerakan salat, tidak ada salahnya Anda mengajaknya ikut salat berjamaah ke masjid menggunakan Sajadah Anak Praktis. Jika belum bisa, beri tempat dekat sajadah agar anak dapat mengikuti gerakan salat orang tuanya.   

Tips berikutnya agar anak gemar beribadah dengan cara memberikan keteladanan. Artinya orang tua juga ikut melakukan ibadah tersebut bersama-sama . tidak hanya menyuruh saja. cukup Berikan contoh bahwa kedua orang tua pun senang melakukan ibadah.

Jangan lupa untuk memberikan penghargaan atau pun sebuah pujian, setelah anak melaksanakan salat, mengaji, atau berdoa. Pujian berupa kata-kata menyenangkan juga dapat memotivasi anak gemar beribadah.

Lakukan tips di atas dengan hati gembira dan ikhlas sehingga anak ikut merasakan kegembiraan, saat beribadah bersama-sama menggunakan Sajadah Anak Praktis. Jangan lupa doakan anak Anda agar senantiasa rajin beribadah.
Semoga tips mengajak anak gemar beribadah diatas ini bisa bermanfaat bagi kita semua ya amiinn. untuk katalog sajadah anak by customkids bisa anda cek disini.